Obat sakit gigi berlubang paling manjur dan nyaman digunakan yang kali ini akan kita bahas adalah 5 bahan alami yang biasa kita temui sehari-hari. Memang ada banyak pilihan obat sakit gigi dari bahan alami yang bisa digunakan, tapi tidak semuanya nyaman digunakan. Saya akan membahas 5 bahan alami yang dapat dipakai sebagai obat sakit gigi berlubang yang selain ampuh khasiatnya juga nyaman digunakan.
Tahukah anda bahwa, bahwa gigi kita memiliki komponen sensitif yang terdiri dari saraf-saraf dan jaringan lain termasuk pembuluh darah. Gabungan dari ketiga macam tersebut sering disebut dengan pulpa, nah pada kondisi terjadi peradangan pada pulpa inilah biasanya kita terserang sakit gigi. Nyerinya sebanding, bahkan lebih para daripada sakit hati. Hehe
Jadi sebenarnya cara untuk tidak terserang sakit gigi adalah dengan tidak menimbulkan peradangan pada pulpa itu. Yang kemudian jadi pertanyaan adalah bagaimana caranya ?
Meradangnya pulpa bisa disebabkan karena banyak hal misalnya keretakan pada gigi, gusi menyusut, gigi berlubang akibat kerusakan-kerusakan, atau mungkin karena terkena infeksi kuman dan bakteri yang menimbulkan nanah pada gigi bagian dasar. Pernah gak kamu merasakan sakitnya gigi ? yang saya rasakan saat sakit gigi ini nyerinya bukan kepalang, sampai-sampai menjalar ke kepala dan kelopak mata apalagi saya adalah orang yang memiliki masalah gigi berlubang.
Masalah gigi berlubang ini termasuk masalah yang menyiksa, bagaimana tidak setiap memakan sesuatu pasti ada sisa makanan yang bersarang pada lubang gigi itu yang kemudian memperparah infeksi yang terjadi. Banyak obat sakit gigi berlubang yang pernah saya coba, mulai dari obat-obatan kimiawi sampai obat-obatan yang alami. Obat kimiawi mungkin dapat meringankan rasa sakit yang terjadi secara cepat, tapi jika dikonsumsi terus menerus dikhawatirkan menimbulkan efek yang buruk bagi tubuh anda. Oleh karenanya saat ini saya akan membagi pengalaman dengan anda dalam menggunakan bahan-bahan alami yang keampuhannya sama dengan obat kimiawi tetapi aman untuk digunakan.
Lima bahan alami di atas adalah alternative pertolongan pertama bagi anda untuk mengobati sakit gigi berlubang. Memang cara terbaik adalah anda dengan datang dan berkonsultasi ke dokter, tapi semoga dengan tips pertolongan pertama di atas bisa membantu anda meringankan sakit gigi. Selain 5 bahan di atas anda juga dapat mencoba resep obat sakit gigi mujarab dengan madu.
Tahukah anda bahwa, bahwa gigi kita memiliki komponen sensitif yang terdiri dari saraf-saraf dan jaringan lain termasuk pembuluh darah. Gabungan dari ketiga macam tersebut sering disebut dengan pulpa, nah pada kondisi terjadi peradangan pada pulpa inilah biasanya kita terserang sakit gigi. Nyerinya sebanding, bahkan lebih para daripada sakit hati. Hehe
![]() |
Obat Sakit Gigi Berlubang Paling Manjur Dari 5 Bahan Alami |
Meradangnya pulpa bisa disebabkan karena banyak hal misalnya keretakan pada gigi, gusi menyusut, gigi berlubang akibat kerusakan-kerusakan, atau mungkin karena terkena infeksi kuman dan bakteri yang menimbulkan nanah pada gigi bagian dasar. Pernah gak kamu merasakan sakitnya gigi ? yang saya rasakan saat sakit gigi ini nyerinya bukan kepalang, sampai-sampai menjalar ke kepala dan kelopak mata apalagi saya adalah orang yang memiliki masalah gigi berlubang.
Masalah gigi berlubang ini termasuk masalah yang menyiksa, bagaimana tidak setiap memakan sesuatu pasti ada sisa makanan yang bersarang pada lubang gigi itu yang kemudian memperparah infeksi yang terjadi. Banyak obat sakit gigi berlubang yang pernah saya coba, mulai dari obat-obatan kimiawi sampai obat-obatan yang alami. Obat kimiawi mungkin dapat meringankan rasa sakit yang terjadi secara cepat, tapi jika dikonsumsi terus menerus dikhawatirkan menimbulkan efek yang buruk bagi tubuh anda. Oleh karenanya saat ini saya akan membagi pengalaman dengan anda dalam menggunakan bahan-bahan alami yang keampuhannya sama dengan obat kimiawi tetapi aman untuk digunakan.
Macam-Macam Bahan Alami Sebagai Obat Sakit Gigi Berlubang
Minyak Cengkeh
Kita mulai dengan minyak cengkeh yang bisa dipakai sebagai obat sakit gigi berlubang alami yang ampuh ini. Kandungan yang ada dalam minyak cengkeh bersifat anti-inflamasi tinggi yang bisa mengatasi peradangan pada gigi anda. Cara menggunakan minyak cengkeh untuk mengatasi rasa nyeri pada gigi berlubang cukup gampang, cukup meneteskan minyak cengkeh secukupnya pada kapas kemudian kapas itu dimasukan pada gigi yang berlubang tadi dan diamkan selama kurang lebih 30 menit, kemudian berkumurlah menggunakan air hangat. Cara lain yang dapat dipakai adalah dengan mencampur minyak cengkeh dengan air dan berkumur menggunakan air itu.Belimbing wuluh yang ditumbuk
Belimbing wuluh memiliki rasa asam yang pekat dan ternyata memiliki khasiat untuk mengobati gigi yang sakit. Cara menggunakan belimbing wuluh untuk mengobati gigi yang sakit adalah dengan menumbuknya sebanyak 2 buah, lalu tumbukan tersebut dimasukan ke dalam gigi sakit yang berlubang tadi, diamkan 10 menit lalu berkumurlah dengan air hangat.Bawang putih yang ditumbuk
Siapa yang tidak kenal bawang putih ? bahan bumbu dapur ini dipercaya memiliki banyak manfaat bagi kesehatan, salah satunya untk mengobati sakit gigi. Anda cukup menghaluskan 2 siung bawang putih yang telah dibersihkan dicampur sedikit garam, lalu masukan ke dalam gigi berlubang anda. Diamkan 10 menit lalu berkumur dengan air hangat.Perasan jeruk nipis
Jeruk nipis seperti belimbing wuluh memiliki rasa asam, meskipun keasamannya dibawah belimbung wuluh. Keampuhan jeruk nipis sebagai obat sakit gigi juga sama dengan belimbing wuluh. Untuk menggunakannya anda cukup memeras 1 buah keruk nipis beri sedikit garam lalu teteskan atau oleskan pada gigi yang sakit diamkan 15 menit kemudian berkumur dengan air hangat.Air Rebusan jahe dan bunga matahari
Gabungan antara jahe dan bunga matahari ini bisa menghasilkan obat sakit gigi yang mujarab, caranya sangat gampang. Ambil 50 gram bunga matahari dan 5 gram jahe. Rebus keduanya dalam setengah liter air sampai air rebusan tersisa setengahya. Minumlah air rebusan tersebut, tentu saja setelah anda menyaringnya.Lima bahan alami di atas adalah alternative pertolongan pertama bagi anda untuk mengobati sakit gigi berlubang. Memang cara terbaik adalah anda dengan datang dan berkonsultasi ke dokter, tapi semoga dengan tips pertolongan pertama di atas bisa membantu anda meringankan sakit gigi. Selain 5 bahan di atas anda juga dapat mencoba resep obat sakit gigi mujarab dengan madu.
Komentar
Posting Komentar